Cara Menghindari Kejaran Lipan
Hallo sobat … Binatang apa yang bikin kalian takut? Apakah kelabang atau lipan salah satunya? Awalnya sih saya jarang melihat binatang ini, tetapi saat pindah rumah, barulah saya tahu dan mencari tahu mengenai binatang yang satu ini. Alam kehidupan Lipan / kelabang Kelabang atau di kenal dengan lipan mempunyai kaki di setiap ruas tubuhnya. …