Lifestyle

Yuk, Lakukan Ini Untuk Lawan Covid-19

Yuk Lakukan Ini Untuk Lawan Covid-19

Hello sobat… Yuk lakukan ini untuk lawan Covid-19 … Sudah siapkah kita menyongsong hari esok dengan melakukan aktivitas kembali setelah sekian waktu tetap berusaha untuk di rumah saja? Bukan kondisi yang menyenangkan, menjalani rutinitas dengan full di rumah saja selama kurang lebih dua bulan terakhir ini. Semata untuk memutus penyebaran virus Covid-19, yang sampai saat …

Yuk Lakukan Ini Untuk Lawan Covid-19 Selengkapnya »

Covid-19 Inilah Fenomena & Harapannya

Covid-19 Inilah Fenomena & Harapannya

Hello guys … Covid-19 inilah fenomena dan harapannya dibalik kondisi ini. Virus Corona Covid-19 menjadi bagian kehidupan yang tak terlupakan di tahun 2020 ini. Banyak yang terhenyak dengan kedatangan virus ini. Ada kesedihan, pilu, kepahitan juga keterbatasan. Semua seolah menjerit dengan kondisi yang terjadi. Perjuangan demi perjuangan dilakukan untuk mengatasi kondisi pandemi ini. Meski begitu …

Covid-19 Inilah Fenomena & Harapannya Selengkapnya »

Momen indah selama masa pandemi

Intip 5 Momen Indah Selama Bersama Pandemi

Wuhan, merupakan salah satu kota di China yang menjadi titik pertama kali penyebaran virus Covid-19, yaitu di akhir tahun 2019. Jumlah kasus dari hari ke hari terus bertambah hingga akhirnya menyebar sampai ke beberapa negara dalam waktu yang cukup singkat. Status pandemi pun dikeluarkan untuk memberikan warning pada seluruh dunia akan kondisi saat ini. Namun …

Intip 5 Momen Indah Selama Bersama Pandemi Selengkapnya »

4 Tips Hemat, Siasati Lebaran Saat Pandemi

Helo … Pandemi Covid-19 masih membayangi kita entah sampai kapan nantinya. Berbagai upaya dan himbauan sudah dilakukan untuk membantu memutus mata rantai penyebaran virus ini, tetapi jumlah kasus selama beberapa hari ini justru terus meningkat. Berdasarkan data update Kompas mulai tanggal 12 – 15 Mei 2020, masih terjadi lonjakan kasus yang cukup signifikan bila dibandingkan …

4 Tips Hemat, Siasati Lebaran Saat Pandemi Selengkapnya »

Tetap Lebaran di Rumah, Enjoy Aja

Assalamualaikum. Setiap tahun kita merayakan hari nan fitri dengan cara yang berbeda-beda. Ada yang selalu mudik, bersilaturahmi dengan kerabat terdekat, jalan-jalan bersama keluarga dan tahun ini kita berlebaran ditemani pandemi Covid-19. Bagaimana rasanya? Woow… Banyak kata yang akan tertuang dengan kondisi saat ini. Lebaran identik dengan kebersamaan, ramai dan meriah. Anak-anak bisa berlarian dan senang …

Tetap Lebaran di Rumah, Enjoy Aja Selengkapnya »